Usaha Perjalanan Wisata

Program keahlian Usaha Perjalanan Wisata

Program keahlian Usaha Perjalanan Wisata merupakan salah satu program keahlian yang ada di SMK Patria Wisata.

Kompetensi Keahlian

Kompetensi keahlian yang menekankan keahlian pada bidang pengelolaan perjalanan wisata, pemandu wisata, maupun layanan kehumasan.

Kemampuan Dasar
  • Memiliki kemampuan berbahasa Inggris baik lisan maupun tulisan
  • Memiliki wawasan tentang geography
  • Memiliki kemampuan untuk mengikuti praktek tour
  • Good looking
  • Mampu mengoperasikan Microsoft office ( Word, Excel, Publisher) Hobby/ menyenangi dalam melakukan perjalanan
Materi Pokok

Praktek Pengaturan Event  (MICE)
Pemanduan Perjalanan Wisata   (Tour Guiding & conducting).
Perencanaan & Pengelolaan Perjalanan Wisata (Membuat Paket Wisata/ Tour Planning).
Menerima & Memproses Reservasi dan Ticketing.
Bahasa Asing Pilihan (Jepang/ Perancis)

Mata Pelajaran Produktif
  • Simulasi dan Komunikasi Digital
  • IPA Terapan
Perencanaan

Pembelajaran di luar kelas

Jam belajar

Jam belajar dari Senin sampai dengan Jum'at

Laboratorium

Fasilitas lab yang lengkap